LOKER S1Pekanbaru

Kerja PT Daikin Airconditioning Indonesia Maret 2025

×

Kerja PT Daikin Airconditioning Indonesia Maret 2025

Share this article

PT Daikin Airconditioning Indonesia adalah anak perusahaan dari DAIKIN Industries Ltd. sebagai satu-satunya spesialis airconditioning Jepang, kami menerapkan teknologi canggih untuk meningkatkan ruang batin manusia, memberikan kenyamanan sistem pendingin udara yang canggih ke ribuan rumah, pendidikan dan kebutuhan rekreasi, sekarang dan dalam waktu dekat. Lowongan Kerja PT Daikin Airconditioning Indonesia.

Sejak tahun 2012 PT. Daikin Airconditioning Indonesia terus berkembang dengan tujuan untuk menjadi pioner dalam bidang industri AC, dan secara resmi menjadi bagian dari Grup Daikin. PT Daikin Airconditioning Indonesia juga diketahui sebagai salah satu perusahaan terkemuka dalam bidang industri AC.

Mengawali tahun 2024, PT Daikin Airconditioning Indonesia bersama dengan PT Mitra Warga membuka showroom DAIKIN Proshop di Cikarang pada hari ini (24/01). Keberadaan showroom DAIKIN Proshop Mitra Warga menambah deretan showroom DAIKIN Proshop di Indonesia menjadi 33 showroom yang tersebar di berbagai kota besar wilayah kantor cabang DAIKIN. 

Lowongan Kerja PT Daikin Airconditioning Indonesia

Saat ini Perusahaan membuka kesempatan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


Logistic Staff

  • The goal our logistics team is to serve our customers at the highest possible level and delivering our solutions to our customers in Pekanbaru Area. We adhere to providing our customers with high-quality products in an efficient and timely manner.

Job Requirements :

  • Bachelor degree in any discipline
  • 2 years experience in Logistics
  • Possesses a good knowledge of effective logistic planning, performance calculations and coordination skills
  • SAP experience is an advantage (or other ERP system)
  • Placement Pekanbaru

Tata Cara Melamar:

If you meet the required qualifications and experience do well to submit your application :

E-mail :  recruitment@daikin.co.id

  • Last Apply 12 April 2025
  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.

Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *