BalikpapanLOKER SMA/SMK

Loker Baru PT Sebastian Citra Indonesia (Roti’O) Agustus 2024

×

Loker Baru PT Sebastian Citra Indonesia (Roti’O) Agustus 2024

Share this article
Lowongan Kerja PT Sebastian Citra Indonesia (Roti'O)

Lowongan Kerja PT Sebastian Citra Indonesia (Roti'O)

PT Sebastian Citra Indonesia (Roti’O) merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang Retail Food And Beverage di mulai sejak tanggal 16 April 2012, dengan memiliki brand ternama yaitu Roti’O dan berkantor pusat di daerah Jakarta Barat. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Sebastian Citra Indonesia (Rotio’O).

SPONSORSHIP
SCROLL KE BAWAH

Roti’O menyediakan Roti dengan topping cream coffee dan butter di dalamnya yang selalu disajikan dalam keadaan hangat (fresh from the oven).

Nikmati varian menu Pastry-nya Roti’O yang manis dan gurih. Nikmati kelezatan Roti’O dengan kesegaran varian minuman Kopi’O Series.

Lowongan Kerja PT Sebastian Citra Indonesia (Roti’O)

Saat ini PT Sebastian Citra Indonesia (Roti’O) membuka rekrutmen untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


1. HRD Area

Persyaratan :

  • Pendidikan S1 semua jurusan
  • Pengalaman HR Retail/FnB minimal 4 tahun
  • Pengalaman handle administrasi, training, UU
  • Bersedia visit/mobile ke store
  • Memiliki jiwa leadership & tegas
  • Penempatan Balikpapan

2. QA Outlet

Persyaratan :

  • Pendidikan S1 Foodtechnology
  • Fresh graduates/lulusan baru
  • Menguasai Haccp, Iso, GMP, Audit, alur QA
  • Tidak memiliki alergi dingin/debu/asma
  • Penempatan Balikpapan

3. Admin Gudang

Persyaratan :

  • Pendidikan S1 semua jurusan
  • Fresh graduates/lulusan baru
  • Menguasai microsoft office/excel
  • Tidak ada alergi dingin/debu/asma
  • Penempatan Balikpapan

4. Pelaksana Gudang

Persyaratan :

  • Pendidikan SMA/SMK/Sederajat
  • Fresh graduates/lulusan baru
  • Tidak memiliki alergi dingin/debu/asma
  • Bersedia kerja angkat-angkat
  • Bisa administrasi/pencatatan
  • Penempatan Balikpapan

5. Teknisi

Persyaratan :

  • Pendidikan SMA/SMK sederajat
  • Pengalaman sebagai teknisi pendingin 3 tahun
  • Pengalaman handle equipment kitchen/restaurant
  • Tidak memiliki alergi dingin
  • Bersedia visit/mobile ke store

6. Driver Logistik

Persyaratan :

  • Pendidikan SMA/SMK/Sederajat
  • Memiliki SIM B1
  • Pengalaman sebagai driver minimal 4 tahun
  • Mengetahui perawatan/maintenance mobil
  • Tidak ada riwayat penyakit berat

Tata Cara Melamar:

Jika tertarik dan memenuhi kualifikasi lowongan ini, silahkan kirimkan lamaran anda ke :

E-mail : tandieffendy@ppg.co.id

Subjek : Nama_Usia_Posisi yang dilamar_Domisili

  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now

Bagikan: